Medha.id. Investasi menjadi salah satu cara masyarakat untuk mengelola keuangannya. Selain menyiapkan masa depan, investasi juga berguna untuk menambah pemasukan di luar gaji. Namun dengan beredarnya paltform investasi online saat ini, tentu kita perlu mewaspadai beberapa hal, termasuk mencari investasi online yang legal dan aman.
Baca juga:
Keuntungan Menggunakan Transaksi Non Tunai Yang Perlu Anda Tau
Kini dengan kehadiran internet, masyarakat dimudahkan untuk berinvestasi. Bermodalkan smartphone, mereka sudah bisa menanamkan modalnya lewat aplikasi baik itu di saham (Ajaib, Stockbit, Indodax, eToro,Santara), Forex (Octa FC, Hot Forex). Reksadana (Bibit, Ovo Invest, Bareksa, Tanam Duit), atau jenis investasi lainnya.
Baca juga:
Peran Orang Tua Terhadap Dampak Internet pada Anak
Tentu dibutuhkan kejelian agar masyarakat terhindar dari investasi bodong yang berakibat pada hilangnya dana. Andhika Kurniawan, Indonesian #1 Business Coach membeberkan di antaranya dua ciri platform investasi online yang aman dan legal.