Literasi Digital Dapat Diperoleh Dari Banyak Sumber

0
147

Menurt Ketut Suweta, era digital mengakibatkan perubahan interaksi sosial di segala bidang. Contohnya perubahan sosial di dunia Pendidikan.

Baca juga:

Modus Penipuan Online Yang Marak Beredar di Masyarakat

“Pandemi memaksa dunia pendidikan menyesuaikan diri di segala sisi proses belajar mengajarnya dan yang sangat mendasar yakni memanfaatkan kemajuan teknologi demi tetap terselenggaranya proses Pendidikan yaitu dengan menyelenggarakan pendidikan daring,” ujar Ketut Suweta.

Ia juga mengatakan, banyak dampak positif akan perubahan interaksi sosial di era digital ini. Diantaranya adalah berkurangnya interaksi secara fisik. Kegiatan pekerjaan lebih praktis dan mudah dilaksanakan.

Baca juga:

Kenali Platform Investasi Online Yang Legal dan Aman

“Selain itu masyarakat semakin mengedepankan efisiensi dan efektivitas dalam berkegiatan dan dipaksa untuk menguasasi teknologi dengan memperolehnya dari banyak sumber belajar atau sumber informasi,” imbuhnya.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here