Lion Air Melayani Penerbangan dari 11 Kota Indonesia Tujuan Arab Saudi
Medha.id. Lion Air (kode penerbangan JT) member of Lion Air Group telah memulai layanan penerbangan umrah 1441 Hijriah dari Indonesia ke Madinah – Bandar Udara Internasional Pangeran Mohammad bin Abdul Aziz, Arab Saudi (MED)...
Singapore Airlines Tetap Menjadi Sponsor Utama Formula 1® Singapore Grand Prix
Medha.id. Singapore Airlines (SIA) akan tetap menjadi sponsor utama dari ajang balap FORMULA 1 SINGAPORE GRAND PRIX untuk dua tahun kedepan, hingga tahun 2021.
Singapore Grand Prix merupakan salah satu ajang balapan Formula 1, di...
Sriwijaya Air Hadirkan Crazy Sales di Jakarta Travel Fair 2019 di Samarinda
Medha.id. Sebagai perwujudan dari komitmen perusahaan dalam hal turut meningkatkan pariwisata nasional, maskapai penerbangan Sriwijaya Air kembali meramaikan pergelaran Jakarta Travel Fair (JTF) 2019 yang digagas oleh Dinas Pariwisata dan Kebudayaan DKI Jakarta. Kegiatan...
Sriwijaya Air Dukung KLHK Translokasi Satwa Langka Indonesia
Medha.id. Sebagai perusahaan penerbangan yang peduli akan pelestarian lingkungan, Sriwijaya Air kembali mendukung program Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan dalam hal translokasi satwa langka ke berbagai daerah di Indonesia. Program ini akan berlangsung selama...
Sriwijaya Air Group Bersama Bank Kalteng Selenggarakan oRUNgutan 2019
Medha. Menginjak usia yang ke-15 tahun, Sriwijaya Air Group, melalui dua maskapainya yaitu Sriwijaya Air dan NAM Air masih tetap berkomitmen penuh menjadi maskapai nasional yang memiliki kepedulian tinggi terhadap upaya pelestarian lingkungan hidup...
JAS Luncurkan Aplikasi ASA Bagi Penumpang Pesawat
Medha.id. JAS Airport Services (JAS) menyatakan dukungannya bagi sektor pariwisata digital lewat peluncuran aplikasi seluler ASA atau Airport Special Assistance di Hotel Ashley Jakarta, hari ini (15/8/2019). Aplikasi seluler ASA merupakan aplikasi pertama di...
Citilink Indonesia Buka Rute Banyuwangi – Denpasar Pp
Medha.id. Maskapai berbiaya hemat (LCC) Citilink Indonesia membuka rute baru Banyuwangi – Denpasar pp. mulai 9 Agustus 2019. Direktur Utama Citilink Indonesia Juliandra mengatakan bahwa langkah pembukaan rute ini merupakan upaya perusahaan dalam mendukung...
Sriwijaya Air Group Terus Berkomitmen Menjaga Penerbangan Tetap Aman & Nyaman untuk Seluruh...
Medha.id. Sebagai perusahaan yang menawarkan jasa pelayanan, Sriwijaya Air Group berkomitmen penuh untuk dapat terus memberikan pengalaman penerbangan yang menyenangkan kepada seluruh pelanggannya. Selain terus melakukan inovasi layanan, upaya realisasi komitmen tersebut ini juga...
Gaya Travelling Baru, Menelusuri Sungai di Eropa Dengan Kapal Pesiar
Medha.id. Popularitas wisata kapal pesiar di Indonesia terus menanjak. Hal ini ditandai dengan makin meningkatnya jumlah wisatawan Indonesia yang menaiki cruise. Namun masih sedikit orang Indonesia yang mengetahui bahwa berwisata dengan kapal pesiar juga...
Sriwijaya Air Resmi Ditunjuk Layani Penerbangan Calon Jamaah Haji
Medha.id. Memasuki musim Haji tahun 2019, maskapai yang tergabung dalam Garuda Indonesia Group yakni Sriwijaya Air kembali dipercaya untuk melayani serta menerbangkan 13.644 calon jemaah Haji dari tujuh daerah di Indonesia menuju embarkasi. Tujuh...