Langkah Kecil dari Fave Madiun Dalam Rangkaian Earth Hour 2019

0
333

Medha.id. Fave Hotel Madiun merupakan hotel yang terbilang baru di kota Madiun, karena pada bulan januari 2019 kemarin baru genap satu tahun hotel Fave berdiri. Namun disamping itu, hotel Fave selalu  mendukung dalam kegaiatan positif salah satunya perayaan earth hour yang kebetulan tahun 2019 ini bertemakan #connect2earth.

Dalam perayaan earth hour yang jatuh pada tanggal 30 Maret 2019 ini Fave hotel akan turut mengikuti kegiatan earth hour dengan menguragi penggunaan energi selama satu jam mulai dari jam 20.30 hingga 21.30 WIB. Pengurangan energi ini dengan memadamkan beberapa titik lampu area publik disekitar hotel. Selain itu, kami juga menyalakan lilin disekitar area lobby dan lilin berbentuk angka 60+ sebagai identitas kegiatan earth hour berlangsung di hotel kami.

Harapannya kegiatan ini dapat sebagai kegiatan rutin di hotel Fave Madiun. Dan kota Madiun juga dapat ikut serta dalam kegiatan tersebut guna melakukan langskah kecil untuk masa depan.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here